Cara Merawat Tanaman Agar Tetap Tumbuh Dan Subur

Fri Nov 11 2022

Selain menanam sebuah tanaman kita harus menjaga tanaman yang telah kita tanam dan merawat dengan baik tanaman yang telah kita tanam agar supaya tanaman yang kita tanam menjadi tumbuh besar dan subur sehingga kita dapat menikmati hasil panen atau berbagai manfaat dari tanaman yang telah kita tanam dan kita rawat dengan baik dan benar. Untuk merawat sebuah tanaman sangat sulit sekali dan membutuhkan ilmu pengetahuan khusus agar supaya apa yang kita lakukan tidak berdampak buruk bagi tanaman yang telah kita tanam dan menyebabkan tanaman yang kita tanam menjadi mati dan tidak subur lagi.


Dalam kegiatan merawat sebuah tanaman hal-hal yang paling penting yang harus kita perhatikan adalah menjaga kesehatan dari tanaman yang telah kita tanam, menjaga kadar airnya supaya tetap tercukupi tidak kurang dan tidak lebih, memastikan bahwa tanaman yang kita tanam terkena sinar matahari dengan cukup karena matahari bisa mengaktifkan klorofil, menghangatkan biji, memberikan warna hijau, menjaga suhu agar tetap stabil, mempercepat proses pertumbuhan tanaman yang telah kita tanam dan juga berperan penting dalam kegiatan fotosintesis.


Berikut adalah metode yang baik dan benar dalam hal merawat sebuah tanaman yang telah kita tanam agar bisa tumbuh dan subur :

1. Menggunakan Media Tanam Yang TepatGambar oleh J Garget dari Pixabay

Agar tanaman yang kita tanam tumbuh dengan baik maka kita perlu memperhatikan media tanam yang kita gunakan, pastikan menggunakan media tanam yang bagus dan sesuai dengan kebutuhan tanaman kita agar hasil dari bibit tanaman menjadi tnaman yang tumbuh subur.

2. Memberikan Pencahayaan Sinar Matahari Yang CukupGambar oleh Roman Grac dari Pixabay

Setelah memilih media tanam yang bagus dan sesuai, langkah selanjutnya adalah kita perlu meletakkan tanaman yang telah kita tanam di tempat yang ada sinar matahari agar tanaman yang telah kita tanam memiliki asupan sinar matahari. Pastikan sinar yang mengenai tanaman yang telah kita tanam tidak berlebihan agar tidak membahayakan tanaman yang telah kita tanam.

3. Memenuhi Kebutuhan AirGambar oleh Anna dari Pixabay

Selain memberikan pencahayaan dari sinar mata hari, sebagai langkah untuk merawat tanaman yang telah kita tanam adalah dengan memenuhi kebutuhan air pada tanaman yang telah kita tanam agar supaya tanaman yang telah kita tanam tidak kering dan mati.

4. Memotong Batang Atau Bagian Tanaman Yang Mengering

Gambar oleh Nicky ❤️🌿🐞🌿❤️ dari Pixabay

Memotong bagian tanaman yang telah mengering dapat mencegah kerusakan pada tanaman yang telah kita tanam karena dengan bagian tanaman yang kering tersebut bisa menyebabkan bagian yang lain juga ikut rusak sehingga dengan memotong bagia kering tersebut maka tanaman yang telah kita tanam akan aman dari penularan.

Comment

name:

message:
Herman • Fri Nov 11 2022

Ooooh jadi selama ini aku kurang memperhatikan tanaman ku sehingga tanamanku ngambek dan mati huhuhuhuhu

Lokasi

Kampung Songo, Simomulyo Baru, RT 09 RW 03, Kelurahan Simomulyo Baru, Kecamatan Sukomanunggal, Surabaya

Contact

No. Telepon : 085843491415 (Bu Yaning)

@copyright 2022 desasongo
powered by cmsblog